Saturday, November 29, 2014

Mengorganisir Koleksi Video Di Cakera Padat [Bagian 3]




Ini adalah bagian ke tiga dari empat seri tulisan. Tulisan pertama bagian ini bisa diakses di sini dan bagian dua di sini

3. EMDb (Eric’s Movie Database)

Situs resmi EMDb saat saya akses pada Sabtu 29/11 pukul 1927WIB sedang down. Namun sebenarnya saya telah memakai perangkat lunak ini sejak beberapa waktu lalu. EMDb juga –sebagaimana perangkat lunak yang kita bicarakan pada tulisan sebelumnya- tersedia untuk dipakai secara gratis. Banyak situs berbagi file yang menghost file instalasi aplikasi ini.

Mengorganisir Koleksi Video Di Cakera Padat [Bagian 2]

Berikut sambungan dari tulisan bagian pertama

2. Movie Central

Movie Central dibuat oleh seorang progammer keturunan India bernama Siddhartha Roy dan saat ini berada pada versi 4.0. 

Siddharta Roy pada halaman blognya membagi tautan g+ berikut ini sebagai referansi dirinya


Movie Central tersedia untuk diunduh secara gratis. Tampilan antar-mukanya sangat segar, menarik. 

Mengorganisir Koleksi Video Di Cakera Padat [Bagian 1]



Jika Sobat adalah peminat filem dan memiliki koleksi file filem (video) yang banyak di dalam cakra kerasmu, sobat mungkin perlu mempertimbangkan untuk memasang perangkat lunak pengelola file filem, semacam database video pribadi. Meskipun untuk dapat menggunakan aplikasi movie manager, pengguna tidak harus memiliki koleksi filem dimaksud. Perangkat lunak ini bisa juga digunakan sebagai referensi review filem saja.

Friday, November 28, 2014

We Were Soldier [m-2002] - Dan Kita Masih Sangat Muda

a. Prelude

"Mereka yang telah melihat perang tak akan berhenti melihatnya. Pada malam hari, kami masih mendengar teriakan." demikian tulis Joseph L. (Joe) Galloway, wartawan perang Amerika pada perang di lembah La Drang (lebih dikenali sebagai Valley of Death) di Vietnam pada November 1965. Joe tiba di antara prajurit Amerika yang sedang terlibat perang di sana, di bawah komando Lieutenant General (Anum.) Harold G. (Hal) Moore. Selama Perang Vietnam[1], Joe sering bekerja bersama tentara dan kemudian dianugerahi Bronze Star Medal[2] (Medali Bintang Perunggu) atas jasa-jasanya membawa prajurit yang terluka ke tempat yang aman.

Agatha Christy - Kehidupannya dan 10 ebook Karyanya

a. Kehidupan

Agatha Christy dikenali dalam dunia fiksi sebagai “The Queen of Crime”. Reputasi ini didapatnya karena sepanjang hidupnya telah menulis cukup banyak novel fiksi bergenre kriminal / detektif / misteri.

Terlahir dengan nama Agatha Mary Clarissa Miller pada 15 September 1890 di Torquay, England. 

Thursday, November 27, 2014

Avatar [m-2009] - Epos Perang Yang Memikat



a. Prelude


Avatar,  filem tahun 2009 produksi Lightstorm Entertainment dan Dune Entertainment serta Ingenious Film Partners disutradarai oleh James Cameron yang juga telah menyutradari filem fenomenal berjudul Titanic 12 tahun sebelumnya. Avatar berada pada genre Sci-Fi, fantasi, aksi dan perang. Filem ini telah memecahkan rekor filem berpenghasilan terbanyak sepanjang sejarah filem yang sebelumnya dipegang oleh Titanic [Cameron | 20th Century Fox |1997].

Predestination [m-2014] - Perjalanan Waktu Bisa Sangat Melelahkan


a. Prelude


Rob Hunter dari Film School Rejects menyebut Predestination [2014] sebagai "One of the most dramatically thrilling and emotionally satisfying time-travel movies of the past several years". Kalimat Rob tersebut kemudian dilekatkan pada salah satu versi teaser filem produksi Blacklab Entertainment ini. Filem yang diedarkan oleh Sony Pictures Worldwide Acquisitions ini disutradari dan diproduseri oleh dua bersaudara Spierig, yakni Michael dan Peter.

Friday, November 14, 2014

Download Ebook Agatha Christy - Kasus-kasus Terakhir Miss Marple

a. Resensi:


Ada delapan cerpen misteri dirangkum dalam buku ini, dengan satu kesamaan: semua dipecahkan secara brillian oleh seorang wanita desa paruh baya, Miss Marple. Masing-masing berjudul:
01. Perlindungan
Seorang pria tak dikenal muncul di gereja dengan luka tembak di tubuhnya, sial bagi pelaku kejahatan adalah karena si korban penembakan muncul di desanya Miss Marple.

Wednesday, November 5, 2014

File DjVu Dan Aplikasinya



a. File *.djvu


DjVu, disebut-sebut oleh pakar di sourceforge sebagai metode kompresi file gambar yang memiliki performa super. Ada istilah sanjungan untuk metoda kompresi ini dari kalangan pengguna, "It may be worth a thousand words, but it's not worth 1,000 Kb."


Lebih dari 90% informasi di dunia ini masih "terperangkap" di atas kertas.

Saturday, November 1, 2014

Kopi Adalah Tradisi

Kopi adalah tradisi. Ya. Apa boleh bikin. Ini adalah kecanduan yang positif. :D
Terimakasih telah mengunjungi. Angkat gelasmu, ini saatnya ngopi. :) For those about to ngopi, I salute you. Cheers!


Cat: gambar dari tempo.co di sini.