Quote
“Nilai-nilai
kemanusiaan melewati sekat-sekat geografi, agama, ras, negara.” ~M. Jusuf Kalla (sekarang Wakil Presiden
Indonesia) saat acara penyerahan rumah bantuan dari perusahaan perminyakan
Perancis, Total, kepada masyarakat korban gempa dan Tsunami 2004 di sebuah desa
di Banda Aceh pada tahun 2005.
Input
Poster filem ini, menjadi hal pertama yang saya merasa harus
menghargainya. Dan karenanya lah saya meluangkan waktu meliat filem ini. Saya
memang bukan penggemar filem Bolliwood yang ‘biasa’, dan saya pikir, Bangistan
menjanjikan sesuatu yang BEDA.